Masyarakat Diajak Tingkatkan Ibadah Selama Ramadan

Tanggal 05 Apr 2022 - Laporan Agus Setiawan - 641 Views
Bupati Lampung Tengah, Musa Ahmad.

MOMENTUM, Gunungsugih -- Bupati Lampung Tengah, Musa Ahmad mengajak masyarakat meningkatkan amal ibadah di bulan Ramadan. Selain pahalanya berlipat ganda, bulan suci ini menjadi momen mendekatkan diri kepada Allah SWT.

"Mari kita dekat diri kepada Allah SWT dan tingkatkan amal ibadah di bulan Ramadan. Bulan ini juga, momen menghapuskan segala dosa-dosa kita, untuk kita kembali bersih dan fitri saat meraih kemenangan di hari raya Idulfitri nanti," ujar Musa.

Dia mengingatkan masyarakat agar tetap menjaga protokol kesehatan (prokes). "Meski sudah ada kelonggaran, mari kita tetap menjaga prokes. Agar Covid-19 tidak ada lagi di Lamteng ini," kata Musa Ahmad, Ahad (5-4-2022).

Selain itu, Musa Ahmad juga berpesan agar masyakarat Lamteng tetap menjaga kekompakan demi mewujudkan Lamteng sebagai kabupaten yang terbaik di Provinsi Lampung dan masyarakat sejahtera. (*)

Editor: Muhammad Furqon


Comment

Berita Terkait


Susun Program Kerja 2025, SMSI Lampung Gelar ...

MOMENTUM, Bandarlampung--Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Pro ...


Sukeskan Pembangunan dan Pilkada Serentak, PW ...

MOMENTUM, Pringsewu--Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten ...


PTPN 1 Regional 1 Bantu Pembangunan Menara Ma ...

MOMENTUM, Deliserdang--PT Perkebunan Nusantara 1 Regional 1 menye ...


Apel Besar, Bupati Waykanan Ajak Santri Bersi ...

MOMENTUM, Umpusemenguk--Apel Besar di lapangan Pondok Pesantren T ...


E-Mail: harianmomentum@gmail.com