Bupati Lampura Minta Kaum Muda Aktif dalam Pembangunan

Tanggal 27 Apr 2017 - Laporan - 1002 Views
Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara. Foto: Google

Harianmomentum--Salah satu kunci utama mencapai keberhasilan pembangunan adalah  terbentuknya sumber daya manusia yang handal dalam penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi.

 

Hal tersebut disampaikan Bupati Lampung Utara (Lampura) Agung Ilmu Mangkunegara saat menghadiri Wisuda  Mahasiswa  Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdatul Ulama (STAINU) Kotabumi, Kamis (27/4).

 

“Ilmu yang didapat dibangku kuliah harus dapat diterapkan untuk memberikan konstribusi terhadap pembangunan daerah,“ kata Agung.

 

Agung juga berpesan  agar para wisudawan terus belajar dan menambah ilmu pengetahuan demi mencapai cita-cita, sekaligus memberikan konstribusi  untuk keberhasilan pembangunan.

 

Turut hadir pada kesempatan itu: perwakilan Kopertis Wilayah VII Sumatere Bagian Selatan dan sejumlah pejabat daerah setempat.(red)

Editor: Harian Momentum


Comment

Berita Terkait


Mahasiswi Prodi Hukum Bisnis Darmajaya Muli T ...

MOMENTUM, Bandarlampung – Mahasiswi Prodi Hukum Bisnis Institut ...


Gelar UTBK SNBT Hari Pertama, Unila Pastikan ...

MOMENTUM, Bandarlampung--Ujian tulis berbasis komputer (UTBK) sel ...


Mahasiswa Prodi IPII Raih Juara Lomba Gerakan ...

MOMENTUM, Bandar Lampung--Mahasiswa Program Studi (Prodi) Ilmu Pe ...


Gelar Konferensi Internasional, Fakultas Syar ...

MOMENTUM, Bandar Lampung--Fakultas Syariah Universitas Islam Nege ...


E-Mail: harianmomentum@gmail.com