Kejaksaan Negeri Lampung Timur Bakti Sosial di Taman Purbakala

Tanggal 24 Feb 2023 - Laporan Arif Fahrudin. - 824 Views
Kejaksaan Negeri Lampung Timur melakukan bakti sosial di Taman Purbakala Pugungraharjo.

MOMENTUM, Sekampungudik–Kejaksaan Negeri Lampung Timur melaksanakan bakti sosial (baksos) di Taman Purbakala Pugungraharjo, Jumat 24 Februari 2023.

Kepala Kejaksaan Negeri Lampung Timur Nurmajayani mengatakan kegiatan baksos tersebut dalam rangka memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW.

"Hari ini kita melaksanakan baksos dalam rangka Isra Miraj dan sebagai salah satu bentuk kepedulian kita Kejaksaan Negeri kepada masyarakat di Kecamatan Sekampungudik," ujar Nurmajayani.

Menurut dia, saat ini masyarakat banyak yang terdampak resesi ekonomi global. Kegiatan ini bagian dari mengurangi sedikit beban masyarakat. "Semoga ini dapat meringankan sedikit beban mereka," lanjutnya.

Dia berharap dengan adanya kegiatan baksos tersebut akan lebih meningkatkan rasa kepedulian sosial jajaran Adhyaksa. "Insya Allah ini menjadi berkah dan pahala buat kita semua," katanya. (*)

Editor: Muhammad Furqon


Comment

Berita Terkait


Tiga Jam Hujan Deras, Bandarlampung Kebanjira ...

MOMENTUM, Bandarlampung--Hujan deras yang mengguyur Kota Bandar L ...


Sumur Bor Beroperasi, Warga Kuala Tegineneng ...

MOMENTUM, Tanggamus--Warga Dusun Kuala Pekon Tegineneng Kecamatan ...


Gerak Cepat, Ardito Tinjau Lokasi Bencana Ang ...

MOMENTUM, Gunungsugih--Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya begera ...


Bupati Nanda Ajak Warga Pesawaran Perkuat Ima ...

MOMENTUM, Gedongtataan--Dalam rangka memperkuat nilai-nilai keima ...


E-Mail: https://t.me/hhackplus HackPlus-attack Smoking Ar