Ramadhan, Disdikbud Tubaba Tetapkan Jadwal Libur Sekolah

Tanggal 21 Mar 2023 - Laporan Solihin - 529 Views
Kepala Disdikbud Tubaba Budiman Jaya

MOMENTUM, Panaragan--Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) menetapkan waktu libur sekolah dan Kegiatan Belajar Mengajar selama bulan Ramadhan 1444 Hijriyah. 

Penetapan jadwal libur sekolah itu tertuang dalam Surat Edaran Nomor: 155/420/II.01/TUBABA/2023. 

Berdasarkan surat edaran tersebut, jadwal libur sekolah awal Ramadhan mulai 22 hjingga 25 Meret 2023. "Penetapan jadwal libur ini berlaku untuk sekolah jenjang PAUD hingga SMP," kata Kepala Disdikbud Tubaba Budiman Jaya, Selasa (21-3-2023).

Selain itu, selama bulan Ramadhan jam pelajaran dikurangi lima menit dari biasanya. "Jadi setiap mata pelajaran dikurangi lima menit. Misal 

"Sekolah TK/PAUD yang tadinya 30 menit dalam satu pelajaran menjadi 25 menit. Begitu juga untuk jejang SD dan SMP," terangnya. (**)

Editor: Munizar


Comment

Berita Terkait


Pj Bupati Tanggamus Tinjau Lokasi Banjir di T ...

MOMENTUM, Tanggamus -- Penjabat Bupati Tanggamus, Mulyadi Irsan m ...


30 OPD Lampung Utara Ikut Berpartisipasi dala ...

MOMENTUM, Bandarlampung -- Pemkab Lampung Utara kembali berpartis ...


Pembukaan Pekan Raya Lampung Berlangsung Meri ...

MOMENTUM, Bandarlampung -- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi membu ...


Truk Terguling, Usulan Perbaikan Jalan Sejak ...

MOMENTUM, Punggur -- Sebuah mobil truk bermuatan pakan ternak ter ...


E-Mail: harianmomentum@gmail.com