PTPN I Regional 3 Laksanakan Tutup Tanam TTI 2024

Tanggal 08 Jan 2025 - Laporan Nurjanah/RIlis. - 99 Views

MOMENTUM, Bandarlampung -- PTPN I Regional sukses laksanakan kegiatan Tutup Tanam TTI tahun 2024 dalam rangka untuk menyelesaikan target investasi tanaman 2024.

Tutup tanam berlangsung pada Senin 30 Desember 2024 di Unit Kebun Getas, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah. Dihadiri Board of Regional Management PTPN I Regional 3, Tri Septiono (Regional Head) dan Budiyono (SEVP Operation) beserta jajarannya.

Tri Septiono mengajak seluruh elemen perusahaan untuk fokus dalam menggapai target kinerja dengan melakukan upaya-upaya terbaik, tanam tepat waktu dengan bibit unggul, disertai pengawalan pemeliharaan optimal. Diharapkan dalam empat sampai lima tahun ke depan, mendapatkan jagur yang siap panen dengan produktivitas tinggi, sehingga dapat mewujudkan profit dan sustainability perusahaan. (**)

Editor: Muhammad Furqon


Comment

Berita Terkait


Holiday Inn Lampung Bukit Randu Luncurkan Pro ...

MOMENTUM, Bandarlampung -- Holiday Inn Lampung Bukit Randu menjad ...


PTPN I Regional 3 Laksanakan Tutup Tanam TTI ...

MOMENTUM, Bandarlampung -- PTPN I Regional sukses laksanakan kegi ...


Radison dan PLN Lampung Resmikan Stasiun Peng ...

MOMENTUM, Bandarlampung – Radisson Lampung Kedaton bekerja sama ...


Ratusan Randis Nunggak Pajak, Tanggung Jawab ...

MOMENTUM, Panaragan -- Ratusan kendaraan dinas (randis) di Kabupa ...


E-Mail: harianmomentum@gmail.com