Telkomsel Satukan Masyarakat Pekon Penengahan dengan Dunia Luar

Tanggal 05 Jan 2019 - Laporan - 874 Views
Ekonomi Meningkat. (Foto:Agung Sutrisno)

Harianmomentum.com--Masyarakat Pekon (Desa) Penengahan Kecamatan Karyapenggawa Kabupaten Pesisir Barat sangat berterima kasih kepada Telkomsel. Sejak dibangun Base Transceiver Stations (BTS) tahun 2014, perekonomian masyarakat pekon ini mulai mengalami peningkatan.

Sinyal Telkomsel merupakan seluler pertama yang mempersatukan masyarakat pekon dengan dunia luar, sehingga masyarakat dapat mengetahui harga hasil bumi dan menjual hasil perkebunan ke masyarakat luar. (asn)

Editor: Harian Momentum


Comment

Berita Terkait


Muhammadiyah Lamteng Bahas Program Kerja ...

MOMENTUM, Terbanggibesar--Pimpinan Daerah Muhammadiyah dan Pimpin ...


Halalbihalal PWRI, Budiono Bakti Ungkap 13 Pi ...

MOMENTUM, Bandarlampung -- Persatuan Wredatama Republik Indonesia ...


PTPN I Regional 3 Lepas Calon Jemaah Haji di ...

MOMENTUM, Semarang -- PT Perkebunan Nusantara (PTPN) I Regional 3 ...


Gelar Halal Bihalal, Bank Mandiri Siap Berkol ...

MOMENTUM, Bandarlampung--Bank Mandiri bersama Persatuan Wartawan ...


E-Mail: harianmomentum@gmail.com